Baik barang thrift maupun preloved punya misi yang sama, yaitu untuk memperpanjang masa pakai suatu barang agar barang tersebut bisa dimanfaatkan orang lain dan tidak berakhir di TPA. Harga jual barang thrift dan preloved biasanya juga lebih murah dibandingkan dengan membeli baru. Tapi, sebenarnya apa sih yang membedakan thrift dan preloved?
Semakin banyak yang mempertimbangkan opsi pernikahan yang lebih sederhana. Lantas apa yang dimaksud simple wedding ini dan apa saja hal-hal yang perlu kita pikirkan apabila tertarik ingin menjalaninya?
Deinfluencing pada awalnya dilakukan sebagai bentuk ketidaksetujuan pada konsumerisme dan pembelian secara impulsif yang didorong oleh banjirnya rekomendasi ‘must have items’ dari para influencers. Apalagi seringkali banyak yang menganggap bahwa review yang dilakukan oleh para influencers atau pemengaruh tidak didasari opini dan pengalaman yang jujur. Banyak yang akhirnya terjebak pola konsumsi tidak sehat atau membeli barang yang kurang bermanfaat bagi diri mereka.
Beban saat liburan bukan hanya beban packing atau barang bawaan saja. Ada beban pikiran yang juga dapat mengganggu kenyamanan supaya bisa menikmati perjalanan liburan. Lantas apa saja yang harus diatur supaya holiday trip bisa membuat kita rileks?
Dengan semakin mudahnya pertukaran informasi, melakukan sewa barang menjadi lebih mudah untuk dilakukan. Selain dengan mudahnya akses terhadap informasi, muncul kebutuhan dan kesadaran untuk memilih opsi sewa dibandingkan dengan beli. Terkadang luput dari pemikiran kita, beberapa jenis barang bisa kita pertimbangkan untuk sewa daripada beli.
Agar pakaian memiliki siklus yang lebih panjang dan dapat dimanfaatkan oleh orang lain dengan lebih mudah, kita perlu memikirkan beberapa hal sebelum membeli pakaian ataupun saat menggunakannya.
Pada realitanya, bukan hal mudah untuk berhenti dan melambat dari padatnya aktivitas sehari-hari. Apalagi di waktu banyaknya tuntutan dari berbagai sisi terhadap diri kita. Lantas bagaimana kalau sudah seperti ini?